Perusahaan Pembuat Animasi di Indonesia

Perusahaan Pembuat Animasi Di Indonesia– Di indonesia industri animasi memang bukan yang paling diutamakan dan tidak banyak dilirik oleh kebanyakan orang.

Masyarakat berpikir bahwa hal ini terjadi karena kurangnya apreasiasi akan industri kreatif, hingga keterbatasan sumber daya manusia. Namun tidak banyak yang tahu, bahwa ada beberapa perusahaan animasi di indonesia yang menghasilkan karya yang dapat ditandingkan secara global. 

Kenyataan bahwa indonesia memiliki apresiasi yang rendah akan indsutri kreatif pun seakan di tampik, karena masih banyak animator indonesia yang masih memeliki harapan cerah terutama dalam perfilman animasi. 

Beberapa mungkin kamu mengetahui karya animasi yang digarap, namun tidak tahu perusahaan yang bekerja dibalik layar. Berikut ini akan kami ulas, beberapa perusahaan pembuat animasi di indonesia. Yuk simak!!!

  • MSV Picture

MSV Picture adalah perusahaan pembuat animasi di indonesia, didirikan pada tahun 2002 yang memfokuskan pembuatan film animasi bertemakan anak dan keluarga. 

Kalian pasti tidak asing kan dengan film animasi yang berjudul The Battle of Surabaya? Yups, The Battle of Surabaya merupakan film animasi terbaik yang digarap oleh MSV picture. Berlatar belakang sejarah indonesia yang terjadi saat perang surabaya pada tahun 1945, dengan kualitas animasi yang sangat baik. Menjadikan film animasi ini meraih pengharagaan MIFF dalam kategori animasi terbaik di tahun 2017. 

Tidak hanya The Battle Of Surabaya, MSV Picture juga memproduksi beberapa film animasi lainnya, yaitu Bos The Series, Lembah Halilintar, Ajisaka, dan lain sebagainya.

  • Infinite Frameworks Studios

Infinite Frameworks berdiri sejak tahun 1997 dan merupakan perusahaan pembuat animasi di indonesia yang terbesar di asia tenggara. Berbasis di dua tempat yaitu singapura dan batam, Infinite Frameworks Studios rekam jejaknya tidak perlu diragukan lagi. Infine Frameworks Studios sangat berpengalaman, bahkan juga menggarap sejumlah proyek animasi yang dipesan Nickelodeon dan Disney. 

Infinite Frameworks Studios meproduksi berbagai film animasi seperti Crazy Rich Asians dan Hitman : agen 47. Keren banget kan?

  • Enspire Studio

Enspire studio adalah perusahaan pembuat animasi di indonesia yang didirikan pada tahun 2012 oleh Andre Surya yang memiliki pengalaman menjadi CG artist di beberapa film Hollywood. Beberapa Potofolio yang pernah digarap Enspire Studio diantaranya Rango, Terminator : Salvation, Transformers : Revenge of the Fallen, dan Iron Man 1 dan 2. 

Uniknya Enspire Studio juga mendirikan sekolah yang ditujukan untuk melatih kemampuan para animator muda menjadi animator 3 Dimensi. Sekolah itu diberi nama Enspire School of Digital Arts, dan berhasil meluluskan lebih dari 1.500 oramg yang siap bekerja dibidang industri animasi. 

  • Lanting Animation

Lanting Animation adalah perusahaan pembuat animasi di indonesia yang didirikan pada tahun 2007 oleh Firman Widyasmara dan berhasil meraih penghargaan penghargaan internasional bergengsi di negara maju seperti thailand, jerman, ataupun jepang. 

Tidak perlu diragukan lagi kualitasnya. Karena selain menggarap film animasi, Lanting Animation juga mengerjakan sejumlah konten platform media seperti iklan masyarakat, iklan komersil, dan sejumlah film pendek.

 

Nah itu tadi sedikit ulasan kami mengenai Perusahaan Pembuat Animasi di Indonesia.

Untuk kamu yang memilki kesulitan dalam membuat animasi. Maka Tirta Media Production hadir untuk membantu kalian. Tidak hanya profesional namun team kami akan menyediakan pesanan kalian dengan detail yang jelas dan berkualitas, serta memiliki banyak keunggulan lainnya.

Dilengkapi dengan peralatan yang khusus dan memadai, akan menjadikannya video animasi yang sangat bagus. Kami selalu berkomitmen untuk mengutamakan kepuasan pelanggan.

Selain itu, tidak hanya menyediakan jasa animasi, Tirta Media Production juga menyediakan jasa pembuatan video animasi iklan, video animasi company profile, video animasi safety induction, video animasi 2D & 3D, dan masih banyak lagi.

Bagi kamu yang tertarik memesan jasa video animasi pada kami, silahkan cek website yang tertera di bawah ini untuk mengetahui informasi lebih lanjut.

“ Tirta Media Production Adalah Perusahaan Profesional yang Melayani Pembuatan Video Profil, Video Safety Induction,  Video Animasi 2D & 3D, Video Dokumentasi, Video Iklan, dan Digital Marketing”

Untuk informasi lebih lanjut hubungi : WA/ Telpon : 0822-8623-0300

Email : marketing@tirtamedia.co.id

Website : www.tirtamedia.co.id

Portfolio klik link berikut : https://www.youtube.com/channel/UCtagATyx8VSUK_8Qav5Zhfw